Ketua DPRD Kota Tangerang Menilai Lebelisasi Kurang Sosialisasi

0 0
Read Time:1 Minute, 6 Second

POTRETTANGERANG.ID, Kota Tangerang – Pasca terkait lebelisasi yang berada diwilayah Kecamatan Neglasari, Kota Tangerang pada waktu lalu. Ketua DPRD Kota Tangerang, Gatot Wibowo menilai hal itu tidak disosialisasikan serta melibatkan RT, RW dan tokoh masyarakat diwilayah.

hal tersebut dinyatakan Gatot usai acara rapat konsolidasi pengurus dan Fraksi PDI Perjuangan Kota Tangerang, di rumah makan yang berada disalah satu wilayah Kecamatan Tangerang.

Gatot mengatakan, persoalan dari lebelisasi ialah pendataan awal, tim pendataan awal merupakan pihak kelurahan yang harus melibatkan RT, RW dan tokoh masyarakat yang mengetahui wilayah. Agar tidak lagi terjadi orang yang mampu masih menerima bantuan dari pemerintah.

“Sama halnya ketika di Jawa Tengah, pak Ganjar itu mempunyai sistem menolak seperti lebel. karena memang lebih baik akhirnya berhasil mungkin ini sosialisasinya kurang,’ ‘ucap Gatot, Minggu (15/9/2019).

“Jadi kalau saran saya pihak eksekutif ini pertama di dalam pendataan itu lebih rapih. Kedua komunikasi penyampaian itu harusnya lebih komperhenship, biar tidak ada mis, tidak ada salah maksud dalam tujuannya,” tambahnya.

Politisi Partai PDI Perjuangan tersebut menilai, semangatnya mungkin baik untuk melakukan pemberian pelajaran, agar semua ini dapat tepat sasaran.

“Karena ini dari pusat, harusnya pemerintah dalam melakukan pendataan awal, itu harus lebih slektif, jangan sampai kecolongan hal-hal seperti itu,” imbuhnya.

“Jadi mental-mental itu, saya rasa masyarakat Indonesia agat sadar. Tidak mau dibilang miskin,” sambungnya. (Gor/Yip)

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %

Mungkin Anda juga menyukai

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *